ummihirzi@gmail.com

ummihirzi@gmail.com
Isi blog ini adalah makalah yang pernah saya buat dan presentasikan di IKA FK Unand, juga artikel kesehatan yang sudah dimuat di kolom Opini Media Lokal/Regional.

Mengenai Saya

Foto saya
Lahir di Bireuen, Aceh, tanggal 05 September 1977. Alumni FK Universitas Syiah Kuala Aceh. Dan telah memperoleh gelar Spesialis Anak dari Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang. Aktif sebagai pengurus IDAI Aceh, IDI Aceh Besar, Anggota Komunitas Rhesus Negatif Aceh dan sebagai Konselor Menyusui juga Ketua Aceh Peduli ASI (APA)...

Jumat, 21 Oktober 2011

TATA LAKSANA DIARE AKUT DEHIDRASI BERAT DENGAN HIPERNATREMIA

Gangguan Keseimbangan Natrium

Gangguan keseimbangan natrium selalu berkaitan dengan keseimbangan air. Osmolalitas dipantau osmoreseptor di hipotalamus. Status hidrasi atau volume ECF dipantau dari tekanan oleh baroreseptor di sinus karotis, sinus aorta dan atrium kanan.

Bila ECF meningkat, mekanisme untuk meningkatkan ekskresi natrium dan air diaktifkan. Bila volume plasma meningkat, venous return yang meningkat akan meregangkan dinding atrium dan merangsang pelepasan atrial natriuretic peptides(ANP). ANP mengurangi rasa haus dan menghambat pengeluaran aldosteron, sehingga pengeluaran natrium dan air meningkat, volume ECF berkurang dan tekanan darah turun kembali menjadi normal. Bila osmolalitas yang dipantau osmoreseptr di hipotalamus menurun, pelepasan hormon antidiuretik (ADH) dikurangi, akibatnya pengeluaran air melalui ginjal bertambah dengan demikian volume ECF dan tekanan darah kembali turun menjadi normal.

Download artikel selengkapnya disini

Tidak ada komentar:
Write komentar

Tertarik dengan kegiatan dan layanan informasi yang kami berikan?
Anda dapat memperoleh informasi terbaru melalui email.